Dangdut Koplo & Original

Kumpulan Lagu Dangdut Academy 2 2015

Konser D'Academy (Dangdut Academy) kembali tayang di Indosiar sejak 9 Februari 2015. 35 peserta siap unjuk kemampuan terbaiknya untuk meraih cita-cita menjadi penyanyi Dangdut profesional terkenal sebagaimana Lesti yang sudah mengawalinya di konser Dangdut Academy Indosiar sesi pertama 2014 yang lalu. Tentunya kontestan telah mempersiapkan diri semaksimal mungkin untuk menampilkan lagu Dangdut yang akan dinyanyikannya.

Hingga saat ini atau tepatnya hari kelima gelaran konser nominasi Dangdut Academy sesi 2 tahun 2015, sekitar 25 lagu Dangdut telah dinyanyikan oleh para kontestan. Baik itu lagu-lagu Dangdut koplo/remix terbaru, maupun lagu original lawas. Pandangan Pertama (A.Raqiq), Gala Gala (Rhoma Irama), Sumpah Benang Emas (Elvi Sukaesih), Pacar Dunia Akhirat (Rita Sugiarto) dan sebagainya, mewakili kumpulan lagu Dangdut lawas original, sedangkan Sakitnya Tuh Disini (Cita Citata), Masa Lalu (Inul Daratista), Mendem Kangen dan sebagainya, mewakili kumpulan lagu Dangdut koplo terbaru, atau versi remixdut yang sudah dipentaskan di konser babak 35 besar dari tanggal 9 -12 Februari 2015.

Berikut ini kumpulan lagu Dangdut yang sudah dinyanyikan oleh para peserta kontes D'Academy 2 tahun 2015 hingga hari kelima babak 35 besar konser nominasi

1. Hari Pertama, 9 Februari 2015
  1. Irwansyah Medan - Gala Gala (Rhoma Irama)
  2. Endah Banjarmasin - Arjunanya Buaya (Inul Daratista) - Download
  3. Anik Kendal - Jera (Riza Umami) - Download
  4. Yayat Pengandaran - Teman Tapi Sayang (Syaiful Jamil) - Download
  5. Anita Jepara - Sakitnya Tuh Di Sini (Cita Citata) - Download
2. Hari Kedua, 10 Februari 2015

  1. Tria - Iming Iming (Rita Sugiarto)
  2. Fauzan - Kata Pujangga (Rhoma Irama)
  3. Indah - Jangan Pegang Dulu (Elvie Sukaesih)
  4. Reza Bandung - Gejolak Asmara (Nassar)
  5. Intan Jember - Bete (Manis Manja)
3. Hari Ketiga, 11 Februari 2015

  1. Ady Bima - Sonia (Abiem Ngesti) - Download
  2. Irwan - Pandangan Pertama (A.Rafiq)
  3. Vita Jember- Laguku (Achmad Albar)
  4. Aqil - Nurjanah 
  5. Eriez Bojonegoro - Pacar Dunia Akhirat (Rita Sugiarto)
4. Hari Keempat, 12 Februari 2015

  1. Aldbi Batubara - Maya (Muchsin Alatas) - Download
  2. Evi Makassar - Sumpah Benang Emas (Elvi Sukaesih)
  3. Ika Jakarta - Zaenal (Rita Sugiarto)
  4. Rosi Sumbawa - Cindai (Siti Nurhaliza)
  5. Danang Banyuwangi - Gadis Malaysia (Yus Yunus)
5. Hari Kelima,  13 Februari 2014
  1. Mahrita Banjarmasin - Payung Hitam (Iis Dahlia)
  2. Rizki Ridho Medan - Darah Muda (Rhoma Irama).
  3. Rima Solo - Mendem Kangen (?)
  4. Eka Pekanbaru - Gula Gula (Elvie Sukaesih)
  5. Daffa - Sedang Sedang Saja (Iwan Malaysia)
6. Hari Keenam, 14 Februari 2015

  1. Ayu Cirebon - Ikhlas (Rita Sugiarto)
  2. Ester Bantul - Anti Galau (Fitri Karlina)
  3. Eva Karanganyar - Aku Ora Popo (Julia Perez)
  4. Danny - Milikku (A.Rafiq)
  5. Dicky Ungaran - Benang Biru (Meggy Z)
UNTUK DOWNLOAD SEMUA SILAKAN KLIK DISINI DIJAMIN SUPER LENGKAP DARI BABAK 35 BESAR HINGGA 8 BESAR DAN AKAN TERUS UPDATE HINGGA DA2 SELESAI

Itulah kumpulan lagu Dangdut sementara yang sudah dinyanyikan oleh kontestan Dangdut Academy 2 tahun 2015 ini. Sudah bisa dipastikan, lagu-lagu akan terus bertambah sampai berakhirnya acara ini. Oleh karenanya saya berpesan pada pengunjung untuk tetap memantau perkembangan blog ini, agar sobat bisa dengan mudah mendapat koleksinya. Adapun caranya adalah tingga tekan CTRL dan tekan huruf D secara bersamaan, agar tersimpan dalam browser sobat.

Sekian dulu posting hari ini, mohon maaf jika link download kurang lengkap. Tapi saya berjanji akan segera melengkapinya secepat mungkin. Untuk sementara saya mau nonton D'academy lagi.... 
0 Komentar untuk "Kumpulan Lagu Dangdut Academy 2 2015"

Back To Top